Kumpulan Synonim Bahasa Inggris Dan Artinya

Kumpulan Synonim Bahasa Inggris Dan Artinya

Vocbulary Bahasa Inggris
Vocbulary Bahasa Inggris

          Sinonim adalah kata yang bentuknya berbeda namun arti atau pengertiannya sama atau mirip. Persamaan kata ini bermanfaat untuk memvariasikan kosa kata sehingga tulisan menjadi lebih segar atau tidak monoton.

Jenis-Jenis Bahasa Pemrograman Yang Harus Dipelajari Dan Paling Populer

Jenis-Jenis Bahasa Pemrograman Yang Harus Dipelajari 

Bahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman 

1.Bahasa pemrograman C  (kategori tingkat tinggi)

              Dibuat untuk memprogram sistem dan jaringan komputer namun bahasa ini juga sering digunakan dalam mengembangkan software aplikasi. C juga banyak dipakai oleh berbagai jenis platform sistem operasi dan arsitektur komputer, bahkan terdapat beberepa compiler yang sangat populer telah tersedia.

PENGERTIAN TEKNOLOGI INFORMASI

PENGERTIAN TEKNOLOGI INFORMASI

        Pengertian dari Teknologi Informasi, Sebelumnya kita harus mengetahui pengertian dari Teknologi dan Informasi itu sendiri. Berikut penjelasannya :
Teknologi Informasi
Teknologi Informasi

PENGERTIAN DAN PERBEDAAN ORGANISASI KOMPUTER DENGAN ARSITEKTUR KOMPUTER

PENGERTIAN DAN PERBEDAAN ORGANISASI KOMPUTER DENGAN ARSITEKTUR KOMPUTER

1. PENGERTIAN

Arsitektur Dan Organisasi Komputer
Arsitektur Dan Organisasi Komputer

         Arsitektur Komputer mempelajari atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan seorang programmer. contoh: set instruksi, aritmetilka yang digunakan, teknik pengalamatan, mekanisme I/0. Sedangkan Organisasi Komputer mempelajari bagian yang terkait dengan unit-unit operasional komputer dan hubungan antara komponen sistem komputer. contoh: sinyal kontrol, interface, teknologi memori.

2. PERBEDAAN

a) Arsitektur Komputer

             Arsitektur Komputer Adalah konsep perencanaan dan struktur pengoperasian dasar dari suatu sistem komputer. Arsitektur komputer ini merupakan rencana cetak-biru dan deskripsi fungsional dari kebutuhan bagian perangkat keras yang didesain (kecepatan proses dan sistem interkoneksinya). Dalam hal ini, implementasi perencanaan dari masing–masing bagian akan lebih difokuskan terutama, mengenai bagaimana CPU akan bekerja, dan mengenai cara pengaksesan data dan alamat dari dan ke memori cache, RAM, ROM, cakram keras, dll). Beberapa contoh dari arsitektur komputer ini adalah Arsitektur von Neumann, CISC, RISC, blue gene, dll.

             Dalam bidang teknik komputer, arsitektur komputer adalah konsep perencanaan dan struktur pengoperasian dasar dari suatu sistem computer.Biasanya mempelajari atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan eksekusi logis sebuah program. Arsitektur komputer ini merupakan rencana cetak biru dan deskripsi fungsional dari kebutuhan bagian perangkat keras yang didesain (kecepatan proses dan sistem interkoneksinya).

         Dalam hal ini, implementasi perencanaan dari masing–masing bagian akan lebih difokuskan terutama, mengenai bagaimana CPU akan bekerja, dan mengenai cara pengaksesan data dan alamat dari dan ke memori cache, RAM, ROM, cakram keras, dll). Beberapa contoh dari arsitektur komputer ini adalah arsitektur von Neumann, CISC, RISC, blue Gene, dan lain-lain. Arsitektur komputer juga dapat didefinisikan dan dikategorikan sebagai ilmu dan sekaligus seni mengenai cara interkoneksi komponen-komponen perangkat keras untuk dapat menciptakan sebuah komputer yang memenuhi kebutuhan fungsional, kinerja, dan target biayanya.
     Arsitektur komputer ini paling tidak mengandung 3 sub kategori:
  1. Set instruksi (ISA)
  2. Arsitektur mikro dari ISA, dan
  3. Sistem desain dari seluruh komponen dalam perangkat keras komputer ini.

b) Organisasi Komputer

          Organisasi Komputer Adalah bagian yang terkait erat dengan unit–unit operasional dan interkoneksi antar komponen penyusun sistem komputer dalam merealisasikan aspek arsitekturalnya. Contoh aspek organisasional adalah teknologi hardware, perangkat antarmuka, teknologi memori, dan sinyal-sinyal kontrol. Arsitektur komputer lebih cenderung pada kajian atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan seorang programmer. Contohnya, set instruksi, aritmetika yang digunakan, teknik pengalamatan, mekanisme I/O. Dan juga dapat didefinisikan dan dikategorikan sebagai ilmu dan sekaligus seni mengenai cara interkoneksi komponen-komponen perangkat keras untuk dapat menciptakan sebuah komputer yang memenuhi kebutuhan fungsional, kinerja, dan target biayanya.

        Organisasi komputer adalah bagian yang terkait erat dengan unit-unit operasional dan interkoneksi antar komponen penyusun sistem komputer dalam merealisasikan aspek arsitekturalnya. Biasanya mempelajari bagian yang terkait dengan unit-unit operasional komputer dan hubungan antara komponen-komponen sister komputer. Contoh aspek organisasional adalah teknologi hardware, perangkat antarmuka, teknologi memori, dan sinyal-sinyal kontrol.Arsitektur komputer lebih cenderung pada kajian atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan seorang programmer. Contohnya, set instruksi, aritmetika yang digunakan, teknik pengalamatan, mekanisme I/O. Sebagai contoh apakah suatu komputer perlu memiliki instruksi pengalamatan pada memori merupakan masalah rancangan arsitektural. Apakah instruksi pengalamatan tersebut akan diimplementasikan secara langsung ataukah melalui mekanisme cache adalah kajian organisasional.

            Jika organisasi komputer mempelajari bagian yang terkait dengan unit-unit operasional komputer dan hubungan antara komponen sistem komputer,dan interkoneksinya yang merealisasikan spesifikasi arsitektural contoh: teknologi hardware, perangkat antarmuka (interface), teknologi memori, sistem memori, dan sinyal-sinyal control.

Perbedaaan Utamanya :
Organisasi Komputer :
Bagian yang terkait dengan erat dengan unit-unit operasional
Contoh : teknologi hardware, perangkat antarmuka, teknologi memori, sistem memori, dan sinyal – sinyal control.

Arsitektur Komputer :
Atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan seorang programmer
Contoh : Set instruksi, aritmetika yang dipergunakan, teknik pengalamatan, mekanisme I/O.

Sumber: http://samsulmaarif20.blogspot.co.id/2014/11/v-behaviorurldefaultvmlo.html

Pengertian Dan Apa Itu Flowchart dan Simbolnya

Pengertian Dan Apa Itu Flowchart dan Simbolnya

Abstact Flowchart
Abstact Flowchart

    Flowchart adalah adalah suatu bagan dengan simbol-simbol tertentu yang menggambarkan urutan proses secara mendetail dan hubungan antara suatu proses (instruksi) dengan proses lainnya dalam suatu program.

APA ITU ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN ?? DAN CONTOHNYA !!

APA ITU ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN ??

Contoh Algoritma Sederhana dikehidupan sehari-hari
Contoh Algoritma Sederhana dikehidupan sehari-hari
     
  Bahasa pemrograman semakin banyak dipelajari oleh banyak orang. Hal ini terkait dengan kemajuan zaman yang menjadikan teknologi sebagai hal penting untuk menunjang kemajuan. Bagi  yang ingin mempelajari bahasa pemrograman, hal dasar yang harus dipahami adalah algoritma pemrograman tersebut. Untuk mengerti apa itu algoritma pemrograman, silahkan simak pembahasan di bawah ini.

Cara KONVERSI BILANGAN BINER, OCTAL, DESIMAL, HEXADESIMAL Dengan Gambar

KONVERSI BILANGAN BINER, OCTAL, DESIMAL, HEXADESIMAL

Gambar Abstrack biner
Gambar abstrack biner

 Didalam konversi ada empat jenis bilangan :
  1. Bilangan biner (Bilangan berbasis dua, bilangannya: 0,1)
  2. Bilangan octal (Bilangan berbasis delapan bilangannya: 0,1,2,3,4,5,6,7)
  3. Bilangan desimal (Bilangan berbasis sepuluh, bilangannya: 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9)
  4. Bilangan hexadesimal (Bilangan berbasis enam belas, bilangannya: 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,A,B,C,D,E,F)
Untuk pengertian jenis-jenis bilangan bisa dibaca di post saya sebelumnya.klik disini.


         Konversi bilangan adalah proses mengubah bentuk bilangan satu ke bentuk bilangan lain yang memiliki nilai yang sama. Misal: nilai bilangan desimal 12 memiliki nilai yang sama dengan bilangan octal 15; Nilai bilangan biner 10100 memiliki nilai yang sama dengan 24 dalam octal dan seterusnya.